Posts

Showing posts from November, 2022

Pemodelan dan Simulasi Oleh Doni Gunawan Rambe (Tugas 9)

Contoh aplikasi: – Waktu pelayanan – Waktu antar kedatangan   Bilangan acak : terdistribusi secara uniform dalam interval. Digit acak : terditribusi secara uniform pada himpunan. Bilangan acak yang sebenarnya sangat sulit dibuat : – Bilangan acak bayangan (pseudo-random numbers) – Membangkitan bilangan acak dari tabel digit acak.   Entitas apa ? Keadaan apa ? Persitiwa seperti apa ? Kapan peristiwa terjadi atau bagaiman memodelkan peristiwa ? Bagaimana keadaan berubah ketika peristiwa terjadi? Contoh: Simulasi kedatangan, pelayanan 20 customer Statistik dan analisis contoh sistem antrian tunggal Sistem Inventory  – Simulasin sistem inventory (M; N). Masalah Reabilitas – Evaluasi alternatif Masalah Militer – Bilangan normal acak Lead-Time Demand – Histogram Konsep Dasar Simulasi: – Menetapkan karakterisik data masukan. – Mengkonstruksi tabel simulasi. – Membangkitak variabel acak berdasaskan model    masukan dan menghitung nilai respon. – Menganalisi hasil-hasil. Masalah utama dengan pe

UTSPDS_DoniGunawanRambe_1903015057

Tugas6PDS_DoniGunawanRambe_1903015057

LANGKAH DASAR DAN CONTOH SIMULASI ANTRIAN doni gunawan rambe A ntrian Adalah kejadian yang biasa dalam kehidupan sehari- hari. Menunggu di depan loket untuk mendapatkan tiket kereta api atau tiket bioskop. Pada pintu jalan tol , pada bank , dan juga kasir supermarket dan situasi situasi yang lain merupakan kejadian yang sering ditemui. Langkah-Langkah Dasar Simulasi 1. Menetapkan Karakteristik masukan. – Biasanya dimodelkan sebagai distribusi probabilitas 2. Menkonstruksi tabel simulasi. – Spesifikasi masalah – Biasanya terdiri dari sekumpulan masukan dan lebih dari satu respon – pengulangan 3. Membangkitkan nilai secara berulang untuk setiap masukan dan mengevaluasi fungsi. Contoh Simulasi Sistem Antrian Pemanggilan populasi ( Calling Population ) : Biasa tidak terbata : Jika sebuah unit keluar , tidak ada perubahan pada laju ketibaan / kedatangan. Kedatangan/ketibaan : terjadi secara acak.  Mekanisme pelayanan : Sebuah unit akan dilayani dalam panjang waktu yang acak berdasarkan suat

Rangkuman Materi Pemodelan dan Simulasi oleh Doni Gunawan Rambe(Tugas 5)

Image
 Studi simulasi dan pemodelan dalam sebuah sistem Langkah - Langkah Studi Simulasi      1. Formulasi masalah       2. Penetapan tujuan dan rencana proyek: pendekatan yang digunakan untuk menyelesaikan masalah.     3.  Konseptualisasi model: membangun model yang masuk akal.     4.  Pengumpulan data: mengumpulkan data yang diperlukan untuk merun simulasi (seperti laju                        ketibaan, proses ketibaan, displin layanan, laju pelayanan dsb.).     5.  Penerjemahan Model: konversi model suatu bahas pemrograman.      6. Verifikasi: Verifikasi model melalui pengecekan apakah program bekerja dengan baik.     7.  Validasi: Check apakah sistim merepresentasi sistim riil secara akurat.     8.  Desain Eksperimen: Berapa banyak runs? Untuk berapa lama? Jenis variasi masukannya seperti              apa ?     9.  Produksi runs dan analisis: running aktual simulasi, mengumpulkan dan menganalisis keluaran.     10.  Jalankan lagi (More runs) ?: mengulangi eksperiemn jika perlu KELEBIHAN SI